Sendawa Tak Kunjung Berhenti, Atasi dengan 5 Pengobatan Alami Ini

JPNN.com, JAKARTA - SENDAWA merupakan saat udara keluar dari kerongkongan akibat adanya gas berlebihan di perut.